gilabalap.com – Di musim 2015, pencapaian Sendy Setiawan sudah sesuai dengan target awalnya dengan meraih gelar juara di OMR Jazz kategori Rising star. Namun, untuk kendaraan Peugeot yang digunakannya pada kelas lain, Sendy masih menemukan beragam kendala. untuk itu, di tahun 2016 mendatang dirinya berniat untuk mengupgrade mesin Peugeot 406 miliknya agar lebih kompetitif di musim mendatang.
Facebook Comments