

gilabalap.com – Balap jalan raya bertajuk BSD City Grand Prix 2018 berlangsung sukses pada Sabtu (1/12) dan Minggu (2/12).
BSD Grand Prix yang sekaligus menjadi seri terakhir (round 7) Indonesia Sentul Series of Motorsport (ISSOM) 2018 ini menjadi seri penentuan gelar juara umum untuk beberapa kelas utama, termasuk kelas kejurnas ITCC 1600 Max, ETCC, serta JSTC.
Berikut hasil lengkap BSD Grand Prix 2018 (ISSOM Seri 7):
Facebook Comments